
Wakil Ketua Pengadilan Agama Tebing Tinggi Syakdiah, S.H.I., M.H. mengikuti kegiatan Pembinaan oleh Yang Mulia Ketua Mahkamah Agung RI Prof.Dr. H. Sunarto, S.H., M.H. bertempat di Pengadilan Tinggi Agama Medan, Kamis 28 Agustus 2025.

Kegiatan ini dilaksanakan berdasarkan surat undangan dari surat Ketua Pengadilan Tinggi Medan nomor 5127/KPT.W2-U/KP3.1.2/VIII/2025 tanggal 25 Agustus 2025 perihal Undangan YM. Ketua Mahkamah Agung RI
Kegiatan pembinaan ini diikuti oleh diikuti Panitera, Sekretaris Pengadilan Tingkat Banding dan Tingkat Pertama di lingkungan Peradilan se-Wilayah Sumatera Utara.
![]()

